LISENSI PRAMUWISATA KHUSUS

Dasar Hukum
No Keterangan File
1

UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 2019 TENTANG PENYELENGGARAAN IBADAH HAJI DAN UMRAH (LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2019 NOMOR 75, TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA NOMOR 6338)

2

PERATURAN MENTERI AGAMA NOMOR 23 TAHUN 2016 TENTANG PENYELENGGARAAN IBADAH HAJI

3

PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 69 TAHUN 2020 TENTANG PENYELENGGARAAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU

Persyaratan


No Persyaratan
1 Upload pdf Surat Permohonan Bermaterai 10.000 yang ditujukan kepada Kepala DPMPTSP Prov. Jaitm
2 Upload pdf Biodata Peserta Pelatihan Pramuwisata dengan menempelkan pas foto berwarna Uk. 3x4 baju putih berdasi latar belakang warna merah
3 Upload pdf KTP Asli
4 Upload pdf Ijazah terakhir asli
5 Upload pdf sertifikat pelatihan Pramuwisata yang dikeluarkan oleh instansi penyelenggara
6 Upload pdf Sertifikat Pelatihan Pramuwisata yang dikeluarkan oleh LSP
7 Upload Surat Keterangan dari Instansi Penyelenggara Pelatihan pramuwisata yang menerangkan bahwa berkas yang diajukan sesuai dengan aslinya.

No Persyaratan
1 Upload pdf Surat Permohonan Bermaterai 10.000 yang ditujukan kepada Kepala DPMPTSP Prov. Jaitm
2 Upload pdf Biodata Peserta Pelatihan Pramuwisata dengan menempelkan pas foto berwarna Uk. 3x4 baju putih berdasi latar belakang warna merah
3 Upload pdf KTP Asli
4 Upload pdf Ijazah terakhir asli
5 Upload pdf sertifikat pelatihan Pramuwisata yang dikeluarkan oleh instansi penyelenggara
6 Upload pdf Sertifikat Pelatihan Pramuwisata yang dikeluarkan oleh LSP
7 Upload pdf Kartu Lisensi pramuwisata yang habis masa berlakunya / jika hilang ada surat keterangan dari kepolisian
8 Upload Surat Keterangan dari Instansi Penyelenggara Pelatihan pramuwisata yang menerangkan bahwa berkas yang diajukan sesuai dengan aslinya.
Sistem Mekanisme dan Prosedur
Jangka Waktu Penyelesaian

10 Hari Kerja (sejak pengajuan berkas)

Biaya / Tarif

Gratis

Produk Layanan
No Keterangan
1 LISENSI PRAMUWISATA KHUSUS
Form Download
No Nama Dokumen Action
Apps Helpdesk